CEK KESEHATAN LAPTOP MENGHADAPI PRE RILIES DAPODIK G4 2015

Alhamdulilah, selamat hari raya iedul fitri 1 syawal 1436 H /2015 M. admin mengucapkan minal aidin wal faidzin mohon maaf lahir dan bathin.

sudah lama tidak update di blog ini, maklum banyak kesibukan terutama bersama keluarga tercinta. Baiklah  dalam  artikel kali ini akan coba  dipaparkan persiapan menghadapi rilis versi generasi ke-4 dapodikdas yang menurut kabar sebelumnya estimasi bulan juli ini akan launching, tetapi info dari admin pusat dapodikdas G 4 ini dalam tahap uji coba. Mudah-mudahan dengan hadirnya G4 ini kedepannya akan lebih memudahkan para ops dalam mengolah  data base yang ada disekolah.

Fitur apa saja yang akan disematkan pada dapodik G 4 ini ? apakah ada perbedaan dengan versi sebelumnya G 3 tahun lalu ? see n wait baelah !

Biasanya jika peralihan generasi, file aplikasi  dapodikda akan rilis dalam bentuk  file full installer, bukan patch berarti mesti uninstal yang lama dan mengenerate serta mengunduh file prefil baru. 

Menganalisis  kesehatan software dan harware sebelum instalasi dapodik G 4 bisa dikatakan gampang-gampang susah, jika sobat ops sudah merasakan kinerja  laptop atau kompinya mulai lola, kurang responsip terkadang muncul kotak dialog dengan notifikasi aneh (eror) atau  bahkan sering restar atau tiba-tiba mati sendiri, jangan-jangan kena serangan virus or mallware, nah berarti kondisi laptop dalam keadaan sakit bisa disebabkan karena kerusakan software atau hardware, nah  solusinya sebagai berikut.  

   Apa yang harus dilakukan ?

1. Cek Operating Sistem OS windows, sebab dapodikdas hanya support OS ini lum support open source walau aplikasi dapodik berbasis web dalam pengoperasiannya. upgrade OS ke versi lebih update atau instal ulang OS agar lebih fresh.

2. Cek juga web browser, banyak web browser yang digunakan seperti, google chrome, mozilla fire fox, spark, maxton, torch, komodo dragon dan masih banyak lagi tentunya kenyamanan dalam menggunakan web browser tergantung pada user itu sendiri, tetapi bagi pengguna newbie disarankan google chrome lebih user frendly, update ke versi teranyar agar lebih memaksimalkan kinerjanya.

Bagaimana dengan pengecekan hardware ?

1. Pada saat atau Setelah  pengistalan software OS selesai tetapi laptop atau kompi masih tetap bermasalah kemungkinan kerusakan ada dibagian hardware, untuk menangani hal ini silahkan rekan ops shering dengan sesama rekan yang lebih pengalaman. dalam artikel kali ini admin hanya sedikit memberikan solusi dari sisi software saja.

Kesimpulan.

Sebelum penginstlan dapidikdas G 4 nanti alangkah baiknya kondisi laptop or kompi sehat, jangan dipaksakan dalam keadaan instabilitas untuk diinstalkan aplikasi dapodikdas karena dapat berpengaruh terhadap kinerja pengolahan data base di aplikasi dapodikdas, bahkan yang lebih buruk lagi kita bisa kehilangan database tersebut  dikarena kondisi kesehatan laptop yang buruk.

Software OS dan web browser lebih baik diupgrade ke versi lebih baru untuk  memaksimalkan kinerjanya. Windows kini sudah rilis win 10 entrerprise dn pro tetapi ini tidak disarankan!. windows 7 dan windows 8.1 sudah rilis update bulan Juli 2015. Diklem update OS windows 7 ini kenerjanya lebih ringan dan lebih kompatibel dengan komputer atau lapotop dengan speck rendah. So sobat ops yang lum sempet beli baru laptop mungkin update software bisa jadi salah satu solusi.

Link unduhan :

=> Win7 Ul Juli 2015 Trial 32 Bit.iso

=> Win7 Ul Juli 2015 Trial 64 Bit.iso

=> Win8.1 Juni 2015 Trial 32 Bit.rar

=> Win8.1  Juni 2015 Trial 64 Bit.rar

Scren Shot:



win 7 Ultimate update Juli 2015





Software Os diatas masih trial 30 hari silahkan beli lisensi atau aktivasi secara legal.
Untuk mengupdate web browser Google chrome disini dan Mozilla firefox disini








irfan Honeyfan

Bekerja di https://www.kaligrafiindonesia.com, Serta kepemilikan di IrfanHoneyfan Komsel, Legok Kab. Tangerang

1 Komentar

ada yang dapat kami bantu ! silahkan berkomentar

Lebih baru Lebih lama